Kolaborasi Think Talk Write dan Perpustakaan Asyiknya Belajar Menulis Cerpen
Stok | Pre Order |
Kategori | Umum |
Buku ini bisa didapatkan dengan 2 cara :
Cetak (Pre Order): Lama Pre Order sekitar 10 hari kerja.
Versi E-Book: Belum Tersedia
Kolaborasi Think Talk Write dan Perpustakaan Asyiknya Belajar Menulis Cerpen
Penulis: Anik Susilawati, S.Pd
ISBN: 978-623-8215-32-4
Ukuran: 14 x 20 cm
Jumlah halaman: 87 Halaman
Model pembelajaran think talk write adalah model pembelajaran yang memfasilitasi latihan berbahasa secara lisan dan menulis bahasa dengan lancar.
Berikut langkah-langkah model think talk write:
- Guru membagikan LKS berisi soal yang harus dikerjakan siswa beserta petunjuk pengerjaannya.
- Siswa membaca masalah yang ada di dalam LKS dan membuat catatan kecil secara individu tentang apa yang diketahui dan tidak diketahui dalam masalah tersebut. Pada saat siswa membuat catatan kecil terjadi proses berpikir (think) pada diri siswa.
- Guru membagi siswa dalam kelompok kecil (3-5 orang).
- Siswa berinteraksi dan berkolaborasi dengan teman satu grup untuk membahas isi catatan dan hasil catatan. (talk).
- Dari hasil diskusi, siswa secara individu merumuskan pengetahuan berupa jawaban atas soal dalam bentuk tulisan (write) dengan bahasanya sendiri.
- Perwakilan kelompok menyajikan hasil diskusi kelompok, sedangkan kelompok lain diminta memberikan tanggapan.
- Kegiatan akhir pembelajaran adalah membuat refleksi dan kesimpulan atas materi yang dipelajari.
Tujuan didirikannya perpustakaan sekolah tidak terlepas dari tujuan diselenggarakannya pendidikan sekolah secara keseluruhan, yaitu untuk memberikan bekal kemampuan dasar kepada peserta didik (siswa atau murid). Perpustakaan sekolah sebagai bagian integral dari sekolah, merupakan komponen utama pendidikan di sekolah, diharapkan dapat menunjang terhadap pencapaian tujuan tersebut.
Tags: Asyiknya, Belajar, Cerpen, dan, kolaborasi, Menulis, Perpustakaan, talk, think, write
Kolaborasi Think Talk Write dan Perpustakaan Asyiknya Belajar Menulis Cerpen
Berat | 300 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 220 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Algoritma Sosial Media Sebagai Faktor Memilih Pemimpin Pada Pemilu 2024 Untuk Siswa Kelas XI MIPA SMAN 3 Sumedang Tahun Ajaran 2023-2024
Penulis: Nuri Sopianti, dkk Editor: Dra. Eulis Anggia Budiarti, M. Pd. QRCBN: 62-1203-4822-319 Ukuran: A5 Jumlah Halaman: 340 Halaman Alhamdulillah saya merasa “amazed” turut bangga dan terharu sekali melihat hasil karya tulis ilmiah kelas XI MIPA 3 ini. Karya tulis yang tersusun dengan sangat baik, rapi, dan sistematis. Insya Allah hasil pembelajaran dan pengalaman ini…
Rp 90.000 Rp 95.000Mading Solusi Terampil Menulis
Penulis: Anik Susilawati, S.Pd. ISBN: 978-623-8215-46-1 Ukuran: 14 x 20 cm Jumlah halaman: 67 Halaman Keterampilan menulis merupakan salah satu keterampilan yang harus dimiliki siswa. Siswa dituntut untuk memiliki keterampilan menulis untuk dapat melahirkan dan menyatakan kepada orang lain apa yang dirasakan, dikehendaki dan dipikirkan dengan bahasa tulis dan merupakan materi yang terdapat pada mata…
*Harga Hubungi CSKiat Sukses Berbicara di Depan Audien
Penulis: Dra. Retnaningsih, M.Pd. ISBN: 978-623-88416-7-7 Ukuran: 14 x 20 cm Jumlah halaman: 232 Halaman Tahukah Anda mengapa penentuan tujuan presentasi sangat penting dalam menyiapkan presentasi? Karena di situlah Anda menentukan alasan mengapa audiens Anda mau datang dan mendengarkan presentasi Anda. Jika audiens Anda tidak mendapatkan alasan yang kuat, maka mereka tidak akan mau datang…
*Harga Hubungi CSSebuah Paradigma Kompetensi Pedagogik Guru Merencanakan Pembelajaran Model V.A.K.
Penulis: Fatimah, S.Pd.SD ISBN: 978-623-8215-36-2 Ukuran: 14 x 20 cm Jumlah halaman: X Halaman Guru seharusnya dapat melakukan pembelajaran yang disesuaikan dengan minat serta gaya belajar mereka. Guru harus mengetahui cara untuk menyesuaikan intruksi kepada kebutuhan siswa dengan tujuan memaksimalkan potensi masing-masing pembelajaran dalam lingkup yang diberikan. Model pembelajaran visual auditori kinestetik memusatkan pada tiga…
*Harga Hubungi CSIndeks Chard Match Perspektif dalam Pembelajaran PAI
Penulis: Yatini, S.Pd.I ISBN: 978-623-88308-9-3 Ukuran: 14 x 20 cm Jumlah halaman: 132 Halaman Pendidikan yang mengajarkan nilai-nilai budi pekerti terdapat pada pendidikan agama Islam. Pendidikan agama Islam sendiri memiliki pengertian usaha yang berupa pengajaran, bimbingan dan asuhan terhadap anak agar kelak selesai pendidikannya dapat memahami, menghayati, dan mengamalkan agama Islam, serta menjadikannya sebagai jalan…
*Harga Hubungi CSJejak Cemerlang Pejuang Centang Hijau (Jelang Pecenjo)
Penulis: Erlysa Ivana A.,S.Pd.,M.M.,M.Pd. ISBN: sedang dalam pengajuan Ukuran: A5 (14,8 x 21 cm) Jumlah Halaman: 245 Halaman Buku ini menceritakan tentang semua materi dan perjalanan menjadi guru penggerak yang menggerakkan dunia pendidikan saat ini. Guru penggerak memiliki peran utama dalam membantu siswa mencapai potensi terbaik mereka. Mereka tidak hanya mengajar, tetapi juga memotivasi siswa…
Rp 110.000 Rp 125.000
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.